Wali Kota Genius Undang Edhy Prabowo Kunjungi Pariaman

  • Whatsapp

“Kita akan lakukan penanganan pasca panen hasil perikanan dalam rangka penyediaan masakan yang segar dan sehat untuk wisatawan, pengembangan sektor budidaya dalam upaya peningkatan pendapatan masyarakat. Seperti kolam-kolam yang tidak memerlukan lahan yang sangat luas dan juga kolam-kolam yang di kombinasikan dengan konsep agrowisata seperti mina padi, yumina,” ujar Genius.

“Kita juga melakukan peningkatan kualitas lingkungan permukiman masyarakat pesisir/nelayan, yang mana di sepanjang pantai pariaman dan kawasan permukiman nelayan kita jadikan destinasi wisata, dimana dampaknya akan menjadi multi efek program unggulan water front city, yang berdampak pada hasil perikanan kelautan dan juga berdampak pada rehabilitasi lingkungan pesisir dan laut selatan untuk mendukung pariwisata dan peningkatan kualitas dan kuantitas sumberdaya perikanan kelautan, kami di Kota Pariaman sudah memulai dengan program Water Front City, dimana arah pembangunan infrastruktur dan penataan ruang kita hadapkan ke laut atau sungai, sehingga pembangunan ini dapat sebagi penunjang kepariwisataan,” imbuhnya.

Bacaan Lainnya

Zaitun/Binjai

Pos terkait

Comment