Karet Bintan Tembus Prancis dan Belanda

  • Whatsapp
Karet Bintan Tembus Prancis dan Belanda

Pejabat Karantina Pertanian Tanjungpinang Wilker Sri Bayintan Kijang, Suradi melakukan pemeriksaan terhadap media pembawa karet lempengan dengan volume yang sama masing-masing 226,8 ton untuk Belanda dan Perancis.

Pada waktu yang sama PT PBD juga mengekspor karet lempengan ke Uni Emirate Arab sebanyak 504 ton, sehingga total nilai ekspor karet tersebut adalah Rp 17,3 miliar.

Bacaan Lainnya

“Pandemi yang melanda dunia berdampak pada kurangnya stok bahan baku karet untuk pembuatan ban ‘Michelin’ di Eropa, sehingga PT PBD bisa ekspor ke Belanda dan Perancis,” terang Djoesferiansyah mewakili eksportir.

SAHRUL

Pos terkait

Comment