Calon Wakil Wali Kota Tanjungpinang dari Gerindra Tidak Berubah

  • Whatsapp

Ditempat yang sama, Endang Abdullah mengaku optimis bisa meraih suara 50+1 dari 29 anggota DPRD Tanjungpinang.

“Ini konsentrasi kami untuk memenangkan Pilwako Tanjungpinang, kami tidak jumawa, kami tetap ikhtiar,” ucapnya.

Bacaan Lainnya

Diketahui, ada dua partai pengusung pasangan almarhum Syahrul dan Rahma yang berhak mengusulkan nama calon Wakil Wali Kota Tanjungpinang yakni Partai Gerindra dan Golkar.

Gerindra telah mengusulkan Endang Abdullah, sedangkan Golkar mengusulkan Wakil DPRD Tanjungpinang Ade Angga. Dua nama tersebut sudah diserahkan ke Wali Kota Tanjungpinang Rahma.

SAHRUL

Pos terkait

Comment