6 Kasus Baru Covid-19 di Batam: Penjual Jamu Gendong, Pedagang hingga Tukang Pijit

  • Whatsapp
Ilustrasi Corona Virus Disease (Covid-19) (Foto: Net)

Hasil Rapid Test yang bersangkutan dinyatakan Reaktif dan dilanjutkan pengambilan swab tenggorakan dimana hasilnya diperoleh positif.

5. Perempuan berinisial LS usia 59 tahun, beralamat di kawasan perumahan Kavling Senjulung, Kelurahan Kabil, Kecamatan Nongsa, merupakan kasus Covid-19 164 Kota Batam.

Bacaan Lainnya

Yang bersangkutan merupakan tukang pijit dan pernah melakukan pemijitan pada kasus positif 126 dan 134 masih masuk klaster Hog Eden Park.

Hasil pemeriksaan swab tenggorokan pertama negatif. Pemeriksaan swab kedua yang bersangkutan dinyatakan positif.

6. Perempuan berinisial K usia 64 tahun beralamat di kawasan rumah toko (Ruko) Gajah Mada Kelurahan Patam Lestari Kecamatan Sekupang, merupakan kasus Covid-19 165 Batam.

Sehubungan adanya pemeriksaan Rapid Test secara random oleh Tim Penanganan Covid-19 Puskesmas Mentarau pada 01 Juni 2020 di kawasan Pertokoan Serba 8000 Gajah Mada.

Didapati hasil yang bersangkutan dinyatakan Reaktif, selanjutnya dilakukan pemeriksaan
swab tenggorokan pertama hasilnya negatif. Yang bersangkutan kembali melakukan pemeriksaan swab dengan hasil positif Covid-19.

Pos terkait

Comment