4 Manfaat Berciuman Untuk Kesehatan Jarang Diketahui

  • Whatsapp
4 Manfaat Berciuman Untuk Kesehatan Jarang Diketahui
Ilustrasi manfaat berciuman untuk kesehatan (F-Ist)

Hal ini disebabkan karena mulut kita sangat sensitif soal apa yang kita suka dan tidak suka.

2. Memperbaiki mood

Berciuman mengaktivasi otak kita, dengan cara merespon sinyal yang melepaskan hormon oksitosin, dopamin, dan serotonin.

Ketiga hormon ini dikenal sebagai hormon bahagia yang dapat memperbaiki mood. Saat kita merasa bahagia, tubuh kita dibanjiri dengan hormon ini.

Oleh karena itu, jika Anda sedang tidak mood, ajaklah pasangan untuk berciuman atau making out, dan sudah pasti mood Anda akan naik dengan sendirinya.

3. Melawan infeksi

Tak percaya ciuman bisa meningkatkan sistem imun dengan membantu melawan infeksi? Sebuah riset membuktikan bahwa aktivitas berciuman dapat membuat kita bertukar jutaan bakteri yang berada di gigi.

Saat bakteri ini terbawa, mulut membersihkan diri sendiri untuk menjaga gigi yang sehat, jauh dari virus.

Pos terkait

Comment