Rahma juga mengaku, setelah Gubernur Kepri Ansar Ahmad mendengarkan semua penjelasan pemko, memunculkan pandangan dua arah menuju solusi yang objektif.
Bahkan, sambung Rahma, dirinya bersama sekda dan sejumlah kepala OPD Pemko Tanjungpinang, masukan dan saran baik dari Gubernur Kepri.
BACA JUGA: Rafi Bahagia Terima Bantuan Kursi Roda dari Wali Kota Tanjungpinang
“Sebelum kami pulang, saya juga menitipkan satu bundel tahapan interpelasi secara rinci bukti serta surat-surat kepada Pak Gubernur,” imbuhnya.
Comment