Terungkap! Begini Modus Korupsi Izin IUP-OP Bauksit di Bintan

  • Whatsapp
Tersangka kasus dugaan korupsi izin tambang bauksit di Bintan keluar dari ruangan pemeriksaan dan digiring ke mobil tahanan (Foto: Sahrul)

Ke 10 tersangka yakni mantan Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Kepri Am (50) dan mantan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kepri AT (60).

Bacaan Lainnya

Kemudian, WBW (46) Direktur CV Buana Sinar Khatulistiwa, HEM (66) Ketua Koperasi Haluan Kelompok Tambang Rakyat Cabang Bintan, Su (51) Wakil Ketua Koperasi Haluan Kelompok Tambang Rakyat, ER (47) Direktur CV Gemilang Mandiri Sukses, MA (43) Direktur PT Cahaya Tauhid Alam Lestari.

Selanjutnya, Ja (51) Mitra BUMDES Maritim Jaya Desa Air Glubi, Ju (46) Persero Komenditer CV Dwi Karya Mandiri, MDA (41) Kepala Cabang Persero di Tanjungpinang PT Tan Maju Bersama Sukses.

SAHRUL

Pos terkait

Comment