Syahrul Ungkap Alasan Seragam Gratis Lambat Dibagikan

  • Whatsapp
Wali Kota Tanjungpinang Syahrul

“Ayah punya fikiran uang sekian miliar kalau bergerak di Tanjungpinang kan rumayan, makanya prosesnya itu agak lama,” sambung Syahrul.

Bacaan Lainnya

Selain itu, dia juga meluruskan isu yang berkembang ditengah masyarakat seragam tersebut di jahit di Makasar.

Dia mengatakan, CV. Mahwadah pemenang tender hanya untuk pengadaan bahan seragam sekolah.

“Karena penjahit-penjahit kita tidak mempunyai modal untuk membeli bahan, makanya pengadaan bahan dimenangkan oleh orang yang mempunyai modal,” ujarnya.

Syahrul menambahkan, pihaknya menargetkan November mendatang seragam tersebut sudah selesai dan dibagikan pelajar.

“Saya sudah berpesan kepada kepala dinas, pakaian apa yang siap duluan tolong dibagikan terlebih dahulu, mau itu baju olahraga siap bagikan dulu atau baju kurung siap tolong dibagikan,” pungkasnya.

Pos terkait

Comment