​BAROMETERRAKYAT.COM, Tanjungpinang. Jelang Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota (Pilwako) Tanjungpinang 2018 mendatang, Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Tanjungpinang AKBP Ardiyanto Tedjo Baskoro menghimbau kepada masyarakat Tanjungpinang penguna Media Soaial (Medsos) agar berhati-hati dalam memposting sesuatu.
“Harus di telaah dulu sebelum mempost sesuatu, jangan sampai mempost sesuatu bersifat black kampen atau haccspech”. katanya usai Serah Terima Jabatan lima Pewira Menegah (Pamen) di Mapolres Tanjungpinang, Kamis (31/8).
Ia menambahkan bahwa untuk mengantisipasi black kempen hingga hal-hal berbau Sara atau hecch spech Polres Tanjungpinang dalam tinga bulan ini telah membentuk tim Cybertrube dan telah bekerja memantau aktivitas Medsos di Tanjungpinang terutama Facebook.
“Sudah kami bentuk Cybertrube dan telah bekerja dan saya juga harap agar kawan-kawan bisa bekerja sama memantau akun media sosial yang di anggap telah melakukan hal-hal yang melanggar hukum,” tutupnya
Muhammad Danu
Comment