Cara Anak-anak di Pariaman Mengisi Hari Paska Pandemi Covid-19

  • Whatsapp

Ketika media ini melihat anak- anak yang sedang bermain badminton di halaman rumah mereka Kamis (25/6), dan menanyakan apakah mereka senang dengan kegiatan olahraga yang dilakukan dirumah saja, mereka menjawab secara serentak “senaaaaaang,” teriak mereka sambil tertawa malu.

“Aka selama libur sekolah sering tinggal ditempat ummi Dewi kakak ibu Aka, daripada berada di rumah Aka di Desa Rambai. Di rumah rambai aka tidak punya teman selain dua adik perempuan yang masih kecil dan tidak bisa kemana-mana hanya dikurung dirumah saja, tapi kalau ditempat ummi Dewi , Aka punya banyak teman dan punya banyak saudara yang bisa Aka ajak main”, ungkap Azka bocah berusia 8,5 tahun yang sedang bermain badminton bersama saudaranya.

Bacaan Lainnya

Setiap sore Azka, adik, dan saudara-saudara sepupunya menghabiskan waktu dengan bermain badminton di halaman rumah mereka.

Selama pandemi mereka tidak kemana-mana, hanya menghabiskan waktu dirumah saja dengan bermain atau berolahraga bersama saudara-saudaranya.

BINJAI

Pos terkait

Comment