“Kepada masyarakat agar senantiasa menerapkan protokol kesehatan pada masa adaptasi kebiasaan baru pada masa pandemi Covid-19. Memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan sesering mungkin,” imbuhnya.
Diketahui, total pasien positif COVID-19 Tanjungpinang sebanyak 131 kasus per Sabtu (15/8). 66 pasien sudah dinyatakan sembuh, tiga pasien meninggal dunia dan sisanya masih dirawat di rumah sakit atau karantina mandiri.
SAHRUL
Comment