Antisipasi Meledaknya Pasien Covid-19, Pemprov Kepri Siapkan Dua Tempat Karantina

  • Whatsapp
Antisipasi Meledaknya Pasien Covid-19, Pemprov Kepri Siapkan Dua Tempat Karantina
Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Kepri Tjetjep Yudiana (Foto: Sahrul)

Masyarakat yang di swab ini terdiri dari masyarakat umum, aparat dan pejabat dilingkungan Pemprov Kepri yang hadir saat penjemputan dan kegiatan Gubernur seusai pelantikan oleh Presiden RI.

“Data yang kita terima dari rumah sakit sudah 739 orang warga Tanjungpinang ikuti tes swab,” kata Plt Kadinkes Kepri Tjetjep Yudiyana.

Dia mengatakan, jumlah tersebut akan terus bertambah karena posko Pemeriksaan swab di RSUD Raja Ahmad Thabib akan dibuka hingga dua hari mendatang.

“Kami berharap hasilnya semuanya negatif,” imbuhnya.

SAHRUL

Pos terkait

Comment