Puluhan Anggota Bhabinkamtibmas Polres Anambas Dilatih Ketahanan Pangan

  • Whatsapp

Anggota Bhabinkamtibmas Polres Kepulauan Anambas,nara sumber usai  pelatihan ketahanan pangan

BR.ANAMBAS-Guna meningkatkan kemampuan dalam mengantisipasi kerawanan pangan dan meningkatkan ketahanan pangan seluruh anggota Bhabinkamtibmss Polres Kepulauan Anambas mengikuti pelatihan yang dilaksanakan oleh  Subdit Bhabinkamtibmas Polda Kepri  di Bool Room Hotel Tarempa  Beach.

Kapolres Anambas, AKBP Apri Fajar Hermanto, S.I.K., mengatakan Dengan adanya pelatihan ini kemampuan seluruh anggota Bhabinkamtibmss  mampu memahami dan harus berperan aktif dalam membantu dan meningkatkan ketahanan pangan. Selain itu  agar selalu mengawal dan mendampingi  setiap kegiatan pangan yang ada di wilayah Kabupaten Kepulauan Anambas

 

” Ikuti pelatihan ini hingga selesai dan fahami semua yang disampaikan oleh Nara sumber agar bisa diterapkan dalam bertugas,” ujar Kapolres.

 

Sementara itu Kasubdit  Bhabinkamtibmas Polda Kepri

AKBP Syahrial Dalam sambutanya mengatakan, kegiatan  ini bertujuan sebagai langkah perbaikan dan pencapaian tugas Bhabinkamtibmas yang profesional

 

Selain itu,tambah AKBP  Syahrial,  pembinaan anggota guna meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia Polri yang lebih baik, mahir dalam melaksanakan tugas.

 

”  Pangan terpenuhi bagi negara sampai dengan perorangan tercermin dari tersedianya pangan yang cukup, baik jumlah mutunya, aman, beragam, bergizi, merata, dan terjangkau,” jelas AKBP Syahrial.

 

Dilokasi yang  sama, Keplaa BPN kepulauan anambas, Wahyu Tri Handoyo  menambahkan, pelatihan ini berguna agar anggota Bhabinkamtibmas memahami  tentang pertanahan yang ada di lingkungan masyarakat.

 

” Anggota Bhabinkamtibmas yang sudah dilatih,agar

menerapkan ilmu dan kemampuan yang telah didapat dengan sebaik mungkin,” ujarnya.

 

Editor: RAMDAN

Polres Anambas Lakukan Pelatihan Kemampuan Bhabinkamtibmas Dalam Mengantisipasi Kerawanan Pangan Dan Meningkatkan Ketahanan Pangan

BR.ANAMBAS-
Guna meningkatkan kemampuan dalam mengantisipasi kerawanan pangan dan meningkatkan ketahanan pangan seluruh anggota Bhabinkamtibmss Polres Kepulauan Anambas mengikuti pelatihan yang dilaksanakan oleh Subdit Bhabinkamtibmas Polda Kepri di Bool Room Hotel Tarempa Beach.

Kapolres Anambas, AKBP Apri Fajar Hermanto, S.I.K., mengatakan Dengan adanya pelatihan ini kemampuan seluruh anggota Bhabinkamtibmss mampu memahami dan harus berperan aktif dalam membantu dan meningkatkan ketahanan pangan. Selain itu agar selalu mengawal dan mendampingi setiap kegiatan pangan yang ada di wilayah Kabupaten Kepulauan Anambas

” Ikuti pelatihan ini hingga selesai dan fahami semua yang disampaikan oleh Nara sumber agar bisa diterapkan dalam bertugas,” ujar Kapolres.

Sementara itu Kasubdit Bhabinkamtibmas Polda Kepri
AKBP Syahrial Dalam sambutanya mengatakan, kegiatan ini bertujuan sebagai langkah perbaikan dan pencapaian tugas Bhabinkamtibmas yang profesional

Selain itu,tambah AKBP Syahrial, pembinaan anggota guna meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia Polri yang lebih baik, mahir dalam melaksanakan tugas.

” Pangan terpenuhi bagi negara sampai dengan perorangan tercermin dari tersedianya pangan yang cukup, baik jumlah mutunya, aman, beragam, bergizi, merata, dan terjangkau,” jelas AKBP Syahrial.

Dilokasi yang sama, Keplaa BPN kepulauan anambas, Wahyu Tri Handoyo menambahkan, pelatihan ini berguna agar anggota Bhabinkamtibmas memahami tentang pertanahan yang ada di lingkungan masyarakat.

” Anggota Bhabinkamtibmas yang sudah dilatih,agar
menerapkan ilmu dan kemampuan yang telah didapat dengan sebaik mungkin,” ujarnya.

Editor: RAMDAN

Pos terkait

Comment