Kepri Targetkan Triwulan IV Pertumbuhan Ekonomi Naik 7 Persen

  • Whatsapp

BR. KEPRI – Pertumbuhan ekonomi Kepri sekakin membaik, dimana pada triwulan I yang lalu berada di angka 3,8 persen.
Pada triwulan ke II angka pertumbuhan ekonomi Kepri kembali naik, lebih kurang 5,03 persen dan di triwulan ke III meningkat lagi menjadi 6,03 perse.Dan prediksi di triwulan Ke IV ini angka pertumbuhan ekonomi Kepri terus meningkat lagi bisa mencapai 7 persen.

Demikian disampaikab Gubernur Kepri Ansar Ahmad saat di Batam belum lama ini.

Bacaan Lainnya

Pria yang pernah menjabat Bupati Bintan dua priode ini
menambahkan, untuk triwulan ke III ini capaian Kepri berada pada rangking pertama di Sumatera dan rangking ke 3 se Indonesia setelah Papua dan Sulawesi.

“Kondisi daerah kita saat ini, capaian penting sudah kita peroleh. Ini semua tidak terlepas dari semua pihak dan pimpinan daerah yang bekerja sama sehingga Kepri ini lebih baik lagi,” ujarnya.

Tidak hanya ekonomi Kepri yang terus meningkat,
moderasi beragama, kata. Ansar, kondisi Kepri sudah baik, dimana Kepri berada pada sepuluh besar Provinsi dengan moderasi beragama terbaik di Indonesia.

” Kepri dapat menjadi contoh kerukunan umat beragama yang berujung kelangsungan kehidupan masyarakat yang damai dan sejahtera,” ucapnya.

Terakhir, Gubernur Ansar berharap persaudaraan
semoga stabilistas ekonomi di Kepri dapat dijaga dengan baik yang berujung pada terus meningkatnya Indeks Pembangunan Manusia yang ditentukan oleh pendidikan, kesehatan, dan daya beli masyarakat.

Pos terkait

Comment