Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Kelas A Tanjungpinang Mu’min Maulana mengatakan, pihaknya menerima informasi dari Balai Pengawas Desa Posek, bapak Toni sekira pukul 12.10 Wib.
“Kapal tersebut berlayar dari Sungai Rokan – Sungai Guntung, pada saat masuk di wilayah di Perairan Pulau Selingsing tiba cuaca buruk serta ombak yang tinggi (1.5 M s.d 2 M) sehingga kapal oleng dan tenggelam,” ujar Mu’min.
SAHRUL
Comment